30-Sep-2024 | JATENG HARI INI
Jhi - sambut hut ke-79 tni, korem 073/makutarama menggelar fun off-road sharing and caring
Korem 073 Makutarama menggelar fun offroad sharing and caring dalam rangka HUT ke-79 TNI tahun 2024. Di sela-sela offroad dilakukan karya bhakti pemberian bansos pembersihan ruang terbuka hijau pemberian makan bergizi gratis untuk siswa sekolah dasar dan pengobatan gratis di Kecamatan Ungaran Timur dan Bergas Kabupaten Semarang.